Sunday, 21 October 2012

Ambient, Media Iklan paling Kreatif

Ambient media adalah sebuah istilah dunia advertising sebagai bentuk pembaharuan atas cara-cara beriklan konvensional. Ambient media sendiri muncul pada tahun 1999 di Inggris. Di Indonesia, khususnya di kota-kota besar, ambient media mulai banyak digunakan oleh para pegiat industri periklanan. Secara harfiah, ambient media merupakan sebuah cara menawarkan suatu produk kepada konsumen, melalui media-media yang berkaitan dengan lingkungan. Bisa juga ditarik sebuah kesimpulan, bahwa ambient media (iklan) ini berusaha “bersetubuh” dengan apa yang menjadi medianya.











No comments:

Post a Comment