Monday, 17 May 2010

Mini Donut Factory Mesin Pembuat Donat Yang Simple

Gimana mau kerja kalau perut bunyi terus?? Padahal tadi baru saja makan siang jadi enaknya makan cemilan seperti donut, hanya saja pikirin belinya dimana?? Mini Donut Factory adalah mesin pembuat donut kecil yang bisa anda simpan di laci meja dan digunakan pada saat ingin makan donut.

http://media.redcatsusa.com/is/image/brylanehome/mm/1546_70738_mm_0284.jpg

Tentu anda harus punya adonan donut terlebih dahulu tetapi itu kan bisa buat di rumah dan simpan di kulkas yang ada di kantor. Bila saatnya lapar dan bos tidak ada, keluarkan Mini Donut Factory dan buat donut hanya dalam waktu 4-6 menit dan taburkan topping yang diinginkan.



http://iweb.cooking.com/images/products/enlarge/272032e.jpg



Mini Donut Factory ini bisa membuat 6 donut sekaligus dan juga disediakan buku resep donut.
Mini Donut Factory dijual dengan harga hanya US$ 19.99 (sekitar hampir Rp. 200.000).

No comments:

Post a Comment